Proposal Asuhan Keuarga Al-Hidayah


                                                                                        Dasan Tumbu,  24 Januari 2019
Nomor : 10/Peng/AK/Al-Hidayah/I/2019
Lamp.  : 1 Gabung
Hal      : Permohonan Sumbangan Dana
Kepada
Yth. Bapak  Bupati Lombok Timur
di-
                                                                        Selong

            Assalamu’alaikum Wr.Wb
Dengan hormat, kami yang bertanda tangan dibawah ini mengajukan permohonan Sumbangan Dana untuk santunan Asuhan Keluarga ”Al-Hidayah”, karena untuk santunan sangat terbatas yang berjumlah 66 Orang, dengan perincian : Orang Tua Jompo 52 Orang dan Anak Yatim-Piatu 14 Orang.

Untuk diketahui dana yang dibutuhkan untuk kegiatan santuan ini berjumlah Rp. 21.246.000,- (Dua Puluh Satu Juta Dua Ratus Empat Puluh Enam Ribu Rupiah), oleh karena itu kami sangat mengharapkan Bantuan Bapak Bupati Lombok Timur untuk merealisasikan kegiatan tersebut. Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini kami lampirkan : 1) Surat Permohonan, 2) Susunan Pengurus, 3) Daftar Nama-nama Orang Tua Jompo dan Anak Yatim-Piatu, 4) Fotocopy KTP Ketua dan Bendahara, dan 5) Photo sebagian Kegiatan Pendistribusian Sumbangan kepada Masyarakat

Demikian permohonan ini kami sampikan, atas bantuan Bapak Bupati Lombok Timur, kami haturkan terimakasih.
Wassalamu’alikum Wr.Wb

Pengurus Asuhan Keluarga Al-Hidayah
Dusun Dasan Tumbu
Ketua



Muh Zulkifli, M.Pd.I
Sekretaris



Muhammad Jayadi, S.Pd

Mengehui,
Kepala Desa Tumbuh Mulia



Mawarlan, S.Pd.I., M.SI
A.           DASAR PEMIKIRAN

أَرَأَيْتَ الَّذِي يُكَذِّبُ بِالدِّينِ (1) فَذَلِكَ الَّذِي يَدُعُّ الْيَتِيمَ (2) وَلَا يَحُضُّ عَلَى طَعَامِ الْمِسْكِينِ (3) فَوَيْلٌ لِلْمُصَلِّينَ (4) الَّذِينَ هُمْ عَنْ صَلَاتِهِمْ سَاهُونَ (5) الَّذِينَ هُمْ يُرَاءُونَ (6) وَيَمْنَعُونَ الْمَاعُونَ (7)
Tahukah kamu (orang) yang mendustakan hari pembalasan? Itulah orang yang menghardik anak yatim, dan tidak menganjurkan memberi makan orang miskin. Maka kecelakaanlah bagi orang-orang yang shalat, (yaitu) orang-orang yang lalai dari shalatnya. Orang-orang yang berbuat riya’  dan enggan (menolong dengan) barang berguna.” (QS. Al Maa’uun: 1-7)
Asuhan keluarga AL-HIDAYAH ini merupakan suatu lembaga Resmi yang terdaftar di pemerintahan yang menaungi, mengayomi,dan menyalurkan santunan dari pihak pemerintah, dermawan dan dermawaati baik swasta ataupun kaum muslimin muslimat.Asuhan keluargainidihanjatkan untuk meringankan beban para pakir, miskin, jompo, janda, anak terlantar yang ada di bawah binaan Asuhan keluarga  AL-HIDAYAH dari pemikiran tersebut di atas Asuhan keluarga ini dapat di jadikan pengayom,Pembina dan penyalur santunan kepada yang berhak menerimanya
B.            DASAR KEGIATAN
Program kerja tahunan Pengurus Asuhan Keluarga “AL-HIDAYAH” Dasan Tumbu Desa Tumbuh Mulia Kec. Suralaga Kab. Lombok Timur.

C.           TUJUAN KEGIATAN
A.      Membantu mereka yang kurang beruntung dalam ekonomi mereka
B.       Sebagai wadah dalam membantu,menaungi dan mengayomi mereka
C.       Menjadikan warga binaan menjadi sejahtra lahir dan batin

D.           SASARAN KEGIATAN
1.        Orang-orang Tua jompo
2.        Anak-anak Yatim-Piatu Sekolah & Kuliah

E.            SUSUNAN PENGURUS  (Terlampir)

F.            PENUTUP
Demikian proposal Asuhan Keluarga ”AL-HIDAYAH”  ini kami susun, dengan harapan semoga mendapat tanggapan dari Bapak Bupati Lombok Timur.

PANGURUS ASUHAN KELUARGA “AL-HIDAYAH”
DASAN TUMBU DESA TUMBUH MULIA

Ketua,




Muh Zulkifli, M.Pd.I
Sekretaris




Muhammad Jayadi, S.Pd



Lampiran :

PENGURUS ASUHAN KELUARGA ”AL-HIDAYAH”
DASAN TUMBU DESA TUMBUH MULIA KEC. SURALAGA

Penasehat
:
Kepala Desa Tumbuh Mulia
Pengarah / Pembina
:
1.    Tokoh Agama
2.    Tokoh Masyarakat
Ketua Pelaksana
:
Muh Zulkifli, QH., M.Pd.I
Sekretaris
:
Muhammad Jayadi, S.Pd
Bendahara
:
Ahmad Tijani, S.Kom

Bidang - bidang


Bid. Danhum
:
M. Armahurmuzi (Coord.)
Anggota :
1.      M. Eri Wirjayani
2.      M. Putra Andriawan
3.      Sittin Rahmatin
Bid. Penyaluran
:
Agus Muzambi (Coord.)
Anggota :
1.      Mujahidin
2.      M. Putra Andriawan
3.      Nurul Fitrimardiati
Bid. Perlengkapan
:
M. Khairi (Coord.)
Anggota :
1.      M. Assaggaf
2.      M. Amin Rizki Suryadi
Bid. Dokumentasi
:
M. Rian Apriandi (Coord.)
Anggota :
1.      Nurul Isnaini
2.      Mila Aulia


Tumbuh Mulia, 24 Januari 2019
Kepala Desa Tumbuh Mulia




Mawarlan, S.Pd.I., M.SI



Lampiran :
RENCANA ANGGARAN BIAYA

NO
KEBUTUHAN
VOLUME
HARGA SATUAN
(Rp)
JUMLAH
(Rp)

Sembako Orang Tua Jompo



1.
Pembelian ATK 1 Tahun
1 Paket
800.000,-
800.000,-
2.
Pembelian Beras
5 Kwintal
1.000.000,-
5.000.000,-
3.
Pembelian Minyak Goreng
100 Kg
15.000,-
1.500.000,-
4.
Pembelian Gula Pasir
100 Kg
15.000,-
1.500.000,-
5.
Pembelian Plastik
6 pis
16.000,-
96.000,-
6.
Pembelian Mie
6 Dusp
100.000,-
600.000,-
7.
Pembelian Sirup
50 Botol
15.000.-
750.000,-
8.
Pembelian Tepung
50 Kg
10.000,-
500.000,-

Anak Yatim-Piatu Sekolah & Kuliah



9.
Perlengkapan Sekolah




-          Tas Ransel Sekolah
14 Buah
200.000,-
2.800.000,-

-          ATK
14 Paket
100.000,-
1.400.000,-

-          Sepatu Sekolah
14 Pasang
150.000,-
2.100.000,-
10.
SPP / Uang Penamatan
14 Orang
300.000,-
4.200.000,-
Jumlah
21.246.000,-


Ketua





Muh. Zulkifli, QH., M.Pd.I
Sekretaris





Muhammad Jayadi, S.Pd
Bendahara





Ahmad Tijani, S.Kom








0 komentar: